Dwijendra Toreh Prestasi Gemilang di LLDikti Award 2025
Denpasar, 11 Desember 2025 — Universitas Dwijendra kembali menorehkan prestasi pada ajang LLDikti Award 2025. Pada penghargaan yang diselenggarakan di Universitas Warmadewa Denpasar, Universitas Dwijendra berhasil meraih dua kategori sekaligus, yaitu: Capaian Indikator Kinerja Utama (IKU) PTS Provinsi Bali 2024 Pengelolaan Sampah Berbasis Sumber PTS di Bali Kedua penghargaan tersebut diterima langsung oleh Rektor Universitas […]
Dwijendra Toreh Prestasi Gemilang di LLDikti Award 2025 Read More »









